Aparat Sita 1,6 Kg Emas Hasil Tambang Ilegal di Bungo
Kawasan yang paling luas mengalami kerusakan akibat tambang emas liar ini berada di lahan masyarakat seluas 32.000 hektar, hutan lindung 2.900 hektar, hutan produksi 6.000 hektar, dan hutan produksi terbatas 154 hektar. Tambang emas liar juga merambah 572 hektar Taman Nasional Kerinci Seblat.
WhatsApp: +86 18221755073